Senin, 11 Mei 2020

Ruqyah Massal Gratis Di Kediri

Ruqyah Massal Gratis Di Kediri - Pimpinan Cabang Ruqyah Aswaja GANDARUSA Kediri Ustadz Yusuf Darmanto, S.Kom  menjelaskan banyak manfaat yang didapat dari mengikuti konsultasi ruqyah Kediri. Selain untuk pengobatan, ruqyah juga dapat membersihkan negatif dalam tubuh dan olah hati.
Ruqyah Massal Gratis Di Kediri
Ruqyah Massal Gratis Di Kediri
Prosesi ruqyah Klinik Ruqyah Di Kediri pun sangat menarik. Para peserta ruqyah massal duduk di Mesjid sambil dipadu untuk membaca doa dan diberikan air. Beberapa peserta juga diberikan obat herbal untuk membuang zat-zat kotor dari tubuh.

“Alhamdulilllah hari ini pesertanya gak kayak kemarin ada yang perlu diruqyah secara khusus. Team  Rumah Ruqyah Syariah Di Kediri menyediakan air yang sudah dibacakan doa tadi agar diminum, karena mengandung energi positif
Ustadz dari Pondok Pesantren Al-Hadi Kunjang - Kec. Ngancar , Kediri Jawa Timur itu pun memuji antusias para peserta. Ia berharap setelah ini para peserta akan dapat membantu diri sendiri rutin melaksanakan ruqyah mandiri.
“Alhamdulillah antusias pesertanya hari ini lebih ramai. Abis ini mereka bisa ruqyah sendiri, dengan doa-doa yang sudah kita ajarkan. Selain meruqyah massal, Team Ruqyah Syar'iyyah Di Kota Kediri juga melayani ruqyah ke rumah peserta.
Ruqyah Massal dilaksanakan oleh Takmir Masjid Auliya Setono Gedong - Kota Kediri.  Ruqyah Massal diikuti oleh 80 orang baik dari Jama'ah Masjid Setonogedong dan juga masyarakat umum

Konsep Hidup Sehat Menurut Islam dan  Terapi Al Qur'an 
(Ruqyah Syariyyah)

Dalam kajian ini anda akan memperoleh banyak manfaat diantaranya :
  • Memahami konsep *kesehatan* dalam hasanah Islam, dan memahami sumber-sumber penyakit.
  • Muhasabah* dan *Tazkiyatun Nafs* untuk mencapai Kehidupan yang bahagia.
  • Pembahasan mengenai *"Ruqyah Syar'iyyah"* dan *dan Thibbun Nabawi* + Sesi *_Ruqyah Massal.._*
  • Mengenal sihir dan perdukunan.
  • Pembahasan mengenai gangguan jin dan cara menanganinya..
  • Dll
Catatan :
1. Menutup aurat dan membawa mukena bagi akhwat.
2. Membawa buku dan bolpoin untuk mencatat.
3. Membawa Plastik dan air mineral botol.
4. Dilarang membawa anak kecil (kecuali sakit)

Siapkan *Infaq* terbaik _bagi *kesembuhan* anda dan keluarga anda..._

Ruqyah Massal Gratis Di Kediri